Home » » Cara Menghapus Langganan Entri ( Atom )

Cara Menghapus Langganan Entri ( Atom )

      Setiap blogger menginginkan blognya itu terlihat rapi dan teratur. Tulisan-tulisan atau widget yang mungkin tidak diperlukan atau mengganggu kerapian blog anda, lebih baik anda hilangkan atau digantikan oleh fungsi dari tool lain. Salah satunya adalah Langganan Entri Atom.

Tetapi sebagian blogger tidak menyukai fitur-fitur tersebut, karena selain terlalu sederhana, juga terlihat kurang rapi dan juga telah tersedia fasilitas berlangganan yang lebih canggih seperti FeedBurner. Oleh karena itu sebagian blogger lebih menyukai untuk  menghapus / menghilangkan fitur Langgan: Entri (Atom) dari blog mereka. Jika anda tertarik dengan tips tersebut, berikut ini adalah cara untuk menghilangkan Langgan: Entri (Atom) : 



1.     Pertama-tama masuk dulu ke akun Blogger anda
2.     Masuk ke bagian Template
3.     Dan masuk ke Edit HTML, gunakan tombol Ctrl+F untuk memudahkan pencarian kode;
4.     Cari kode ini seperti dibawah ini:
<b:include data='feedLinks' name='feedLinksBody'/>


   5.  Hapus / delete semua kode di atas, lalu Save Template, selesai.

Sekarang blog anda sudah terlihat rapih :) selamat. Selanjutnya untuk menggantikannya anda dapat mendaftar ke feedburner.com atau sejenisnya. 

Sumber : ujangyoyo.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar

Mengenai Saya

Arsip Blog